Selasa, 31 Mei 2016

Interior Dapur Minimalis



Dapur adalah salah satu bagian rumah yang penting bagi rumah tangga. Jika kita membuat dapur dengan desain sendiri, hasrat untuk memasak akan lebih besar. Untuk membuat sebuah kitchen set minimalis dan fungsional, kita perlu memperhitungkan beberapa aspek.

1. Bahan
Ada beberapa bahan yang dapat digunakan sebagai bahan dasar kitchen set minimalis, mulai dari multipleks/plywood, particle board, MDF dan blockboard. Pastikan bahan dasar yang digunakan untuk kitchen set anda adalah multipleks/plywood. karena bahan ini kualitasnya jauh lebih baik.


2. Pelapis / Finishing
HPL (High Pressure Laminating), bahan ini paling banyak digunakan untuk kitchen set karena selain pilihan motif yang beragam, bahan ini sangat mudah dibersihkan serta tahan terhadap minyak dan panas. harga lebih mahal dari decohseet, bahan juga lebih tebal. 

3. Desain
Untuk desain, jangan tergiur dengan bentuk desain kitchen set minimalis yang unik, anda harus tetap fokus pada kebutuhan anda terhadap kitchen set tersebut. Jika menuruti desain tidak akan ada habisnya.

4. Harga
Harga akan dipengaruhi oleh bahan yang digunakan, ketebalan kayu, model serta finishing dari kitchen set itu sendiri.
Kami dari Griya Sejahtera Interior siap mewujudkan impian anda dengan memberikan harga yang murah tapi dengan kualitas yang terjaga.
Untuk pemesanan maupun konsultasi silahkan hubungi costumer servis 0823 2234 0006 (Teguh).  Kami melayani pembuatan di daerah Tegal Pemalang Pekalongan Batang dan Brebes.
www.ayeey.com www.resepkuekeringku.com www.desainrumahnya.com www.yayasanbabysitterku.com www.luvne.com www.cicicookies.com www.tipscantiknya.com www.mbepp.com www.kumpulanrumusnya.com www.trikcantik.net

0 komentar:

Posting Komentar